Monday, September 17, 2007

Jika Posting Dua Gambar Lebih Dengan Windows Live Writer

Jika Anda akan mem-publish artikel blog Anda dengan Windows Live Writer (WLW) versi 2008 Beta, stop dulu dan cek! Apakah pada artikel Anda terdapat 2 (dua) gambar atau lebih? Jika ya, buanglah tulisan id="id" pada tag img.

... setiap tag img selalu disertakan attribute id dengan value "id" (id="id") ...

... saya akan mencoba mengingat bahwa ketika menyisipkan image saya buang attribute id atau mengubah nilainya agar bebeda-beda.

Sumber: Markup XHTML Windows Live Writer Beta 3 Tidak Valid dari blog MasEko.com.

-----Update 22 September 2007-----

Apa akibatnya jika id="id" tidak dihapus?

Google tidak dapat mengindeks artikel tersebut! Semua orang yang ingin mencari artikel Anda lewat Google tidak pernah akan menemukannya.

Thx buat Jie atas pertanyaan kritisnya. Aku menemukan hal ini gara-gara kelupaan hapus atribut id itu (makanya patuhi artikel yang satu ini :P).

----------

No comments:

Post a Comment